Departemen HR mempunyai peran yang sangat penting dalam meningkatkan kualitas personel kami, dimana orang-orang kami akan memberikan produk dan layanan terbaik kepada pelanggan, oleh karena itu kami selalu melakukan pelatihan secara berkala.
Medical Check-Up (MCU)
Untuk memastikan kualitas produk dan yang lebih penting adalah keamanan produk dan pelayanan kami, MCU dilakukan setahun sekali untuk non food-handler dan dua kali setahun untuk Food-Handler.
Hubungi Kami untuk informasi lebih lanjut
Tim ahli kami siap membantu Anda memilih solusi yang tepat untuk kebutuhan Anda.